Olimpiade Sains Biologi

.
Olimpiade Sains Nasional (OSN) secara individu bisa memotivasi para siswa yang memang mempunyai kecenderungan lebih dalam hal mengamati dan mengkaji sesuatu yang ada di sekitarnya. Mereka lebih bisa merasakan sesuatu fenomena lain yang sedang terjadi di lingkungannya, baik fenomena sosial maupun fenomena alam dan kombinasinya.

Kemampuan siswa yang memang punya kelebihan itu bisa ditampung dalam wadah yang namanya OSN. Betapa tidak motivasi dan bakat yang terpendam bahkan yang tadinya tidak tersalurkan atu disalurkan ke hal-hal yang negatif bisa beralih kepada sesuatu yang positif dan bisa bermanfaat.

Beberapa contoh soal OSN yang pernah diikuti penulis selaku pembimbing di sekolah diantaranya:

0 comments:

Posting Komentar